Sabtu, 12 Mei 2012

Maha Vihara



Mahavihara  adalah tempat suci bagi umat budha, jadi tidak sembarang orang yang bisa masuk kesana, dan hanya orang budha yang terpenting  saja yang dapat masuk ke dalamnya.
Disampingnya terdapat patung budha tidur, munculnya agama budha tidak lepas dari peranan SIDHARTA GAUTAMA. SIDHARTA GAUTAMA sebenarnya merupakan masyarakat dari kasta ksatria yang kemudian menjadi pertapa setelah melihat dunia luar yang penuh dengan ketidakadilan. Dalam pertapaannya dia mendapatkan bodhi dan disebut sang budha (yang disinari).

0 komentar:

Posting Komentar

 
;